Kategori : ilmu komputer
virus komputer | Pada pertemuan sebelumnya kita telah membahas dan mengulas tuntas tentang bagaimana menghilangkan virus shortcut pada komputer. dan selanjutnya kita akan mengulas tuntas nama-nama virus
Virus Komputer |
Virus dapat diklarifikasikan menjadi beberapa kelompok, antara lain :
- Virus makro adalah virus yang dibuat dengan makro atau bahasa berjalan dengan baik, dipastikan virus yang memakai makro dari aplikasi tersebut dapat melakukan serangan. Contohnya virus W97M Phanter, WM.Twno.A;TW menginfeksi file-file MS Word.
- Virus boot adalah virus yang memindahkan atau mengganti booting, virus menjadi aktif dan melakukan serangan. Contohnya, virus wyx, v-sign, stoned.june dan masih banyak lagi.
- Virus stealth adalah virus yang menguasai tabel interupsi DOS sehingga dapat manguasai interupsi level DOS. Contohnya, Vmem, Yankee, WXYC dll.
- Virus program adalah virus yang merubah strukturnya setelah menginfeksi program lain, karna strukturnya telah berubah, virus ini susah terdeteksi oleh antivirus. Contohnya, necropolis A/B, nightfall dll.
- Virus multi partisi, virus ini merupakan gabungan dari virus program dan virus boot sector, virus ini menginfeksi program-program EXE atau COM dan boot sector
0 Response to "Virus Komputer"
Post a Comment